Image default
Lokal Tematis Nasional

Gelontorkan BLT Dana Desa

Bantuan BLT dapat dimanfaatkan dengan sebaik baiknya, apalagi ini menjelang lebaran, jadi harus bisa mengunakan sesuai kebutuhan

Gresik – Kontroversi.or.id : Pemerintahan desa Kali Padang kecamatan Benjeng Kabupaten Gresik, Hari ini Senen 18/5/2020, gelar bagikan bantuann langsung tunai (BLT).

Sekitar 150 kepala keluarga menerima bantua uang tunai senilai 600 ribu pada bulan April tahap kesatu, yang berlangsung di halaman ruang isolasi desa Kalipadang.

Kepala desa Kali Padang Candra, saat menyerahkan BLT kepada salah satu warga, yang mulai pagi rela antri menunggu bantuan langsung tunai tersebut.

Saat ditemui awak media, pihaknya, mengatakan, “semoga BLT dana desa tersebut, bisa bermanfaat bagi keluarga terdampak covid 19”.

Kemudian daripada itu, Chandra menambahkan, ia berharap, “bantuan BLT dapat dimanfaatkan dengan sebaik baiknya, apalagi ini menjelang lebaran, jadi harus bisa mengunakan sesuai kebutuhan”, tutup Chandra. (arto)


There is no ads to display, Please add some

Related posts

Tekan Penambahan Baru, Satgas Penanganan Gresik Lebih Intensif Tingkatkan Sembuh Covid

Penulis Kontroversi

Musdes Pacuh di Gresik Berakhir Voting

admin

Peran Serta Masyarakat Bersama Lawan Covid, Dengan Menekan Sebaran Kasus Baru Agar Tak Meluas

Penulis Kontroversi

Leave a Comment