Image default
Iklan & Advertorial Politik & Pemerintahan Profile

Tim Penilai Kesatuan Gerak PKK, KKBPK Blusukan ke Desa Kedungsumber Balongpanggang Gresik








GRESIK – Kontroversi.or.id : Tim penilai lomba Kesatuan Gerak PKK, KB dan Kesehatan tingkat kabupaten Gresik, blusukan meninjau langsung lokasi Desa Kedungsumber kecamatan Balongpanggang Gresik untuk menilai kegiatan PKK, KB dan pelayanan kesehatan. Selasa 12/11/2019

Bahwa tujuan daripada kedatangan tim untuk meninjau langsung kondisi masyarakat sekaligus penilaian lomba KB dan pelayanan kesehatan.

Desa Kedungsumber salah satunya, terpilih menjadi salah satu nominator Lomba Kesatuan Gerak PKK, KB dan Kesehatan tingkat kabupaten Gresik mewakili kecamatan Balongpanggang

Tim penilai, juga memantau laporan administrasi desa apakah data yang dilaporkan sesuai, sama kenyataan di masyarakat. yang berinovasi di Desa Kedungsumber ini.

Ada beberapa indikator dalam lomba itu yaitu diantaranya ada tiga indikator yang dinilai yaitu Pelayanan kesehatan, KB, dan peran serta PKK setempat.

Oleh karena itu, dalam penilaian, tim penilai menyebar di dusun Gowa desa Kedungsumber dan selebihnya berada di balai desa kedungsumber, mereka memberikan penilaian sesuai dengan kompetensinya. Ada yang menilai pelayanan posyandu, konseling KB dan administrasi program PKK.

Seperti yang diungkapkan ketua tim PKK desa Kedungsumber Suci Atminaningsih Wahono, beliau menyampaikan, “terimakasih kepada ketua tim penilai kabupaten Gresik, dan sekaligus mohon bimbingan dan arahan, demi kemajuan desa kami”, tuturnya

Wakil Ketua TP-PKK Gresik Zumrotus Sholihah Qosim, sekaligus ketua tim penilai didampingi ketua PKK kecamatan Balongpangggang Ning Suminiarsih Yusuf. ketua PKK desa Kesungsumber Suci Arminaningsih Wahono, didepan undangan beliau mengatakan, “Saya lihat di desa ini sudah cukup banyak kemajuan, Dukungan Pemerintahan desa, baik partisipasi kader posyandu, PKK menunjukkan kerjasama yang baik”, pungkasnya

“Pasalnya, ia sangat optmis, bahwa penilaian tim juri akan secara professional dan obyektif. Sehingga apabila desa Kesungsumber. nantinya menjadi yang terbaik, semua berkat kerja sama dan kerja keras semua pihak”, ungkap Zumrotus Sholikah Qosim. (arto)




































There is no ads to display, Please add some

Related posts

Gunawangsa Sebut Pembangunan Jalan Asem Bagus Proyek Pemkot untuk Jalan Umum

Penulis Kontroversi

Bupati Gresik Lantik 378 Pejabat: Semua Basah

admin

Wawan Hari Purwanto: 41 Masjid Pemerintahan Terpapar Radikalisme

Penulis Kontroversi

Leave a Comment